Masa lalu sesungguhnya adalah pembelajaran untuk kehidupan di Masa sekarang yang menentukan arah Masa depan.
Seri Mandat Budaya Sekolah Minggu kali ini mengangkat tema Sejarah. Di Mandat Budaya kali ini, kita akan melihat:
Apa masalah yang muncul dari revolusi industri?
Apa itu Aufklarung atau zaman pencerahan? Dan apa relasinya dengan iman kristen?
Mengapa kita sekarang sulit berbicara tentang iman kita?
Bagaimana anak kita dapat menghadapi konflik-konflik iman dan kebudayaan?
Masyarakat Asia cenderung menekankan ilmu pengetahuan, ilmu teknik dan ilmu alam lainnya. Tapi ilmu sosial dapat memberikan anak-anak kita sebuah kacamata untuk melihat dunia lebih luas dan berpikir lebih dalam.
Sekolah Minggu MRII Tokyo mengundang orang tua dan anak-anak untuk mengikuti Seri Mandat Budaya “SEJARAH” yang akan diadakan:
🗓️ Sabtu, 3 Februari 2024
🕒 13:00-14:00
⛪ Fisik di MRII Tokyo
Mari melihat dunia! 🌏